
MEDIA CENTER, Palangka Raya – Dinas Perdagangan, Koperasi, UKM dan Perindustrian (DPKUKMP) Kota Palangka Raya bersama Tim Satgas Pangan Kota Palangka Raya melakukan monitoring harga dan ketersediaan bahan pokok di Pasar Besar, Kelurahan Pahandut, Kecamatan Pahandut, Kota Palangka Raya, Kamis (24/8/2023). Kepala DPKUKMP Kota Palangka Raya, Samsul Rizal, mengatakan kegiatan...
Selengkapnya