
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menghadiri acara Gala Dinner Special Olympics Indonesia (SOIna) yang bertemakan From The Heart To The World, di Fairmont Jakarta Ballroom, Rabu (17/10) malam. Acara ini diselenggarakan SOIna bekerja sama dengan Kemenpora melalui Lembaga Pengelola Dana dan Usaha Keolahragaan (LPDUK) Kemenpora.
Selengkapnya